Pada Rabu (30/11) Fakultas Kedokteran UNDIP menerima kunjungan dari MA PPMI Assalam Kartasura. Kunjungan ini ditujukan untuk silaturahmi dan kunjungan ini merupakan kunjungan pertama sejak pandemi COVID-19. Kegiatan ini dilakukan di Ruang Teatrikal Gedung B, FK UNDIP....
